❤ Mutiara Kata Terendap Laraku - (014)
Senin, 29 Oktober 2012
, Posted by Civa rentcar at 09.03
Ku tedampar, ku terasing
Kuterjatuh di gelapnya malam
Hitam Pekat Tanpa cahaya
Kuterjatuh di gelapnya malam
Hitam Pekat Tanpa cahaya
Tinggalkan Kenangan Penyesalan
Hidup adalah Sebuah kenyataan
Jujur aku tak Sanggup
Bayangan indah, menjadi purnama
Biarlah, biarlah, biarlah
Hari esok adalah Langkah Cerah
Melupakan, Meninggalkan
Sejuta Mimpi tuk Selamanya
Sejuta Mimpi tuk Selamanya
Ikhlas Tuk menerima
Pahit, manis, rasa
Dulu ada sekarang Sirna
Harapan, Impian hilang tertelan
Kan Ku terima Sebuah Kenyataan
Dulu ada sekarang Sirna
Harapan, Impian hilang tertelan
Kan Ku terima Sebuah Kenyataan
Sakit rasanya hati ini melihat dirimu
mempermainkan hatiku
k’tulusan,k’jujuran tlah ku berikan padamu
tapi hnya kehampaan yg ku dapat darimu
mempermainkan hatiku
k’tulusan,k’jujuran tlah ku berikan padamu
tapi hnya kehampaan yg ku dapat darimu
Kini hnya kenangan manis yg tersisa
yang membwat hatiku tersiksa
ingin sekali ku melupa dari hati yg terluka
yang membwat hatiku tersiksa
ingin sekali ku melupa dari hati yg terluka
Aku akan pergi jauh darimu
melupakan tentangmu
biarkan ku disini menyendiri
dengan hati yg sangat tersakiti..
melupakan tentangmu
biarkan ku disini menyendiri
dengan hati yg sangat tersakiti..
Berpisah dengamu
Adalah suatu keniscayaan pahit bagiku.
Tuhan tlah mencatat nama-nama kita dengan suka cita
Demi perjamuan sangat istimewa untuk kita nikmati bersama.
Adakah hal yang lebih mencabik dari perpisaha jiwa-jiwa yang tlah dipersatukan?
Yang tlah Kau siram dengan air rahman dan rahimnya perempuan-perempuan suci
Yang tlah Kau rajut dalam simpul keesaanMu
Oh, sungguh teramat musykil bagiku untuk berpisah denganmu…
Tuhan, Kau tlah anugerahkan rasa cinta dalam kerinduan tak bertepi paling berharga milikku.
Hingga tak mampu lagi kutahan laju angin pesonanya
Bukan, tolong jangan katakan ini cinta terlarang
Cinta ini suci, percayalah.
Sudahlah, tak ingin ku katakan yang sedih-sedih lagi,
Teman, ijinkan aku pergi
Esok, mudah-mudahan aku kembali
Menyemai kisah kita bersama di dunia empe yang tlah terkungkung cinta....
<<<<NAXT>>>>
Currently have 0 komentar: